Month: June 2022

Dinas Dukcapil Buka Layanan Pencatatan Perkawinan Di Mal Pelayanan Publik

Pelayanan pencatatan perkawinan bagi penduduk non muslim kini lebih mudah, sebab selain bisa digelar di rumah ibadah dan Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, pencatatan perkawinan bisa juga dilakukan di Mal Pelayanan Publik Pemerintah Kota Parepare, Jalan Bandar Madani. Dan terhitung mulai hari ini, Kamis, 30 Juni 2022, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare …

Dinas Dukcapil Buka Layanan Pencatatan Perkawinan Di Mal Pelayanan Publik Read More »

Komisi I DPRD Majene Kaji Banding Penerapan SIAK Terpusat di Parepare

Sebagai upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik pada masyarakat dan dalam rangka penerapan Sistem Informasi Administrasi Kependuduka (SIAK) secara terpusat, Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Majene melakukan kunjungan kerja ke Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare. Dalam kunjungannya, Komisi I DPRD Majene didampingi sejumlah pejabat Pemerintah Kabupaten Mejene, di antaranya Asisten Bidang Pemerintahan, Kepala …

Komisi I DPRD Majene Kaji Banding Penerapan SIAK Terpusat di Parepare Read More »

Dinas Dukcapil Parepare Mulai Berlakukan Identitas Digital Dalam Penerbitan Dokumen Adminduk

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare mulai memberlakukan penerapan identitas digital bagi penduduk Kota Parepare. Penerapan identitas digital ini berbasis smart phone, sehingga penduduk yang ingin mengakses pelayanan publik di tempat lain, tidak perlu menggunakan fisik KTP-el dan Kartu Keluarga lagi. ‘’Dengan mulai berlakunya identitas digital ini, maka ke depannya fisik KTP-el dan KK …

Dinas Dukcapil Parepare Mulai Berlakukan Identitas Digital Dalam Penerbitan Dokumen Adminduk Read More »

Dinas Dukcapil Dukung BPS Kota Parepare Bangun Zona Integritas

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare mendukung penuh Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Parepare dalam membangun Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Bebas Bersih Melayani (WBBS). Dengan pembangunan Zona Integritas, BPS Kota Parepare diharapkan bisa menjadi role model pelaksanaan reformasi birokrasi di Kota Parepare. ‘’Kami mendukung penuh BPS Kota Parepare bisa …

Dinas Dukcapil Dukung BPS Kota Parepare Bangun Zona Integritas Read More »

Dinas Dukcapil Tekankan Pentingnya Elemen Data Golongan Darah di KTP-el

Golongan darah merupakan salah satu elemen data yang tercantum dalam KTP-el dan sangat penting untuk diisi, makanya dalam penerbitan dokumen administrasi kependudukan khususnya KTP-el, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare meminta pada penduduk untuk mengisi elemen data golongan darah ini. ‘’Pada setiap penduduk yang mengurus penerbitan KTP-el, kami selalu mewanti-wantu pada penduduk untuk mengisi …

Dinas Dukcapil Tekankan Pentingnya Elemen Data Golongan Darah di KTP-el Read More »

Studi Tiru Layanan Penerbitan Dokumen Adminduk, Dinas Dukcapil Kota Samarinda Kunjungi Parepare

Hari ini Kamis 2 Juni 2022, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare kembali kedatangan tamu, dan kali ini tamu Dinas Dukcapil Kota Parepare berasal dari Kota Samarinda. ‘’Alhmdulillah, apa yang Dinas Dukcapl lakukan selama ini rupanya diapresiasi banyak pihak, dan kali ini giliran Dinas Dukcapil Kota Samarinda yang melakukan kunjungan ke kantor kami,’’ kata …

Studi Tiru Layanan Penerbitan Dokumen Adminduk, Dinas Dukcapil Kota Samarinda Kunjungi Parepare Read More »

Susun Standar Pelayanan, Dinas Dukcapil Gelar Forum Konsultasi Publik

Sebagai instansi pelayanan publik yang bekerja melayani penerbitan dokumen Administrasi Kependudukan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Parepare melaksanakan kegiatan Forum Konsultasi Publik, Kamis 2 Juni 2022 di Ruang Rapat Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Kegiatan ini melibatkan sejumlah stakeholder, di antaranya Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM), Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, Tokoh Perempuan, Ketua RT/RW, Akademisi, …

Susun Standar Pelayanan, Dinas Dukcapil Gelar Forum Konsultasi Publik Read More »

ada yang bisa kami bantu?